Kunci Jawaban

Tahapan dalam menyelesaikan suatu masalah adalah

Tahapan dalam menyelesaikan suatu masalah adalah

A. Masalah, Pseudocode, Flowchart, Program, Eksekusi, Hasil

B. Masalah, Algoritma, flowchart, Program, Eksekusi, Hasil

C. Masalah, Model, Algoritma, Eksekusi, hasil

D. Masalah, model, algoritma, program, eksekusi, hasil

 

Jawaban A. Masalah – Pseudocode – Flowchart – Program – Eksekusi – Hasil

 

Pembahasan:

Tahapan penyelesaian masalah ini diterapkan dalam konsep pemrograman pada umumnya. Penyelesaian masalah dilakukan secara runtut agar proses yang berlangsung lebih efektif dari segi waktu dan sumber daya, serta hasil yang didapatkan sesuai dengan yang diharapkan. Untuk menyelesaikan masalah kita dapat melakukan tahapan-tahapan berikut:

  1.  Tahapan masalah adalah dimana kita menerima, mengobservasi dan menganalisis kemungkinan bagaimana kita akan menyelesaikan masalah tersebut dan memperkirakan seperti apa output yang nanti diharapkan.
  2. Pseudocode Pseudocode menyerupakai bentuk kode pemrograman namun, menggunakan bahasa yang fleksibel dan tidak terikat aturan. Dengan membuat pseudocode terlebih dahulu, kita bisa menggambarkan langkah yang akan dilakukan ketika proses pemrograman sekaligus dapat kita dokumentasikan untuk mengetahui bagaimana suatu langkah ini dipilih.
  3. Flowchart Tahapan flowchart adalah tahap mengubah algoritma dalam pseudocode tersebut menjadi bentuk simbol dan garis sehingga menyerupai diagram proses. 3. Program Tahapan program adalah tahapan pengkodean/pemrograman dimana tahap ini kita menyusun algoritma yang sudah kita buat menjadi code program yang sesuai dengan ketentuan pada setiap bahasa pemrograman yang akan digunakan.
  4. Eksekusi Tahapan eksekusi adalah tahapan mengeksekusi code yang sudah disusun pada tahap program secara berurutan untuk kemudian akan menampilkan kepada pemrogam apakah code tersebut dapat berjalan dengan baik, atau justru ditemukan adanya error.
  5. Hasil Tahapan hasil adalah tahapan dimana kita mendapatkan output yang sesuai dari masalah yang ingin diselesaikan. Jika hasil sesuai dengan yang diharapkan, maka masalah terselesaikan dengan baik dan tentunya diketahui dengan cara mencoba program tersebut setelah berhasil tereksekusi.
Baca Juga:   Rumus dimensi momentum adalah

Jadi, Tahapan dalam menyelesaikan suatu masalah adalah A. Masalah – Pseudocode – Flowchart – Program – Eksekusi – Hasil

Pertanyaan Selanjutnya: Kenaikan suhu akan mempercepat laju reaksi karena kenaikan suhu akan

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button