TECH NEWS

Cara Mengaktifkan 5111 Dari Telkomsel

Cara mengaktifkan 5111 dari Telkomsel – Apakah kamu tau SMS 5111 itu apa?Paket darurat 5111 Telkomsel adalah fitur yang disediakan oleh provider Telkomsel untuk penggunanya.Nah, sebenarnya ada dua versi atau dua kegunaan dari kode nomor 5111 Terlkomsel,seebagai pengguna Telkomsel, pernahkah kamu mendapatkan SMS dari nomor 5111? Biasanya sms 5111 akan kamu dapatkan setelah kamu mengisi pulsa atau jika kamu kehabisan pulsa.

Fitur ini bisa kalian gunakan jika sedang berada di situasi darurat saat kehabisan pulsa.Terkadang kita berada dalam situasi darurat dimana kita kehabisan pulsa dan bagi penggguna telkomsel kita dapat menggunakan paket darurat 5111 dari telkomsel.Dan sayangnya kebanyakan pengguna telkomsel belum banyak yang tau dan masih bingung cara daftarnya.

Namun,sekarang kalian tak perlu khawatir.Ada informasi mengenai langkah-langkah atau cara daftar paket darurat 5111 Telkomsel melalui SMS, telepon, hingga aplikasi yang bisa kalian ikuti di bawah ini.

Apa itu paket darurat 5111 Telkomsel

Sebelum masuk ke penjelasan mengenai tata cara daftar paket darurat 5111 Telkomsel, akan lebih baik jika kalian menyimak pengertiannya terlebih dahulu. Hal ini perlu diperhatikan karena tak semua orang benar-benar memahami fasilitas dan persyaratan yang disediakan provider.

Baca Juga:   Cara Mengaktifkan TM Telkomsel

Paket darurat 5111 Telkomsel adalah fitur yang disediakan oleh provider Telkomsel untuk penggunanya. Fitur ini bisa kalian gunakan jika sedang berada di situasi darurat saat kehabisan pulsa. Singkatnya, kalian bisa melakukan peminjaman pulsa pada provider Telkomsel yang kalian gunakan.

Tentu, hal ini akan membantu kalian dalam memenuhi untuk menelepon dan berkirim pesan. Untuk ini, paket darurat Telkomsel merupakan paket combo (internet, telepon, dan SMS) yang bisa diaktifkan dan dibayar nanti ketika sudah mengisi pulsa. Artinya, pembayaran akan terpotong secara otomatis saat kalian melakukan pengisian pulsa.

Sebagai informasi lebih lanjut, berikut ini syarat yang perlu dipenuhi sebelum menggunakan cara daftar paket darurat 5111 Telkomsel.

Baca Juga:   Cara Menggunakan Du recorder Di HP Android

Syarat untuk mendaftar paket darurat 5111 Telkomsel:

– Merupakan pelanggan Telkomsel PraBayar.

– Aktif menjadi pelanggan Telkomsel selama lebih dari 60 hari (2 bulan).

– Memenuhi kriteria kelayakan berdasarkan penilaian, seperti pengisian pulsa, pemakaian pulsa bulanan, dan kriteria lain berdasarkan kebijakan Telkomsel.

– Pastikan bahwa kalian sedang memiliki tunggakan tagihan pembayaran Paket Darurat sebelumnya.

– Pembayaran hanya menggunakan pulsa Telkomsel.

– Layanan paket darurat Telkomsel hanya dapat diaktifkan di Indonesia.

– Skema dan periode masa aktif berlangganan mengikuti masing-masing layanan yang dikonfirmasi pada awal pembelian.

Berikut cara mendaftar paket darurat 5111 telkomsel melalui sms:

1.Setelah nomor kalian memenuhi syarat,berikut cara mendaftar paket darurat 5111 Telkomsel melalui SMS.Tetapi,kamu harus menerima SMS dari 5111 atau 5050 terlebih dahulu. Setelah itu, ikuti langkah-langkah berikut ini.

– Balas SMS tersebut dengan mengetik keyword yang diinformasikan.

Baca Juga:   Cara Mengunci WA Di Hp Samsung

– Setelah dikirim, tunggu notifikasi SMS dari 5111 atau 5050 bahwa Paket Darurat telah diaktifkan.

– Paket Darurat dapat digunakan sesuai masa berlaku.

2. Buka menu panggilan di HP kalian.

 – Ketik *505#, lalu tekan “Call/Panggil”.

 – Jika nomor memang telah memenuhi syarat, maka penawaran paket darurat Telkomsel akan muncul.

-Pilih paket darurat 5111

Meskipun Telkomsel terkenal dengan operator selular yang mahal, namun Telkomsel juga menawarkan berbagai macam layanan dan program yang memanjakan penggunanya, salah satunya yaitu program Pesta Kuota ini.

Semakin banyak dan sering kamu mengisi pulsa, maka lebih banyak pula kesempatan yang kamu dapatkan untuk menikmati program paket internet murah Telkomsel.

Demikian penjelasan kami tentang SMS dari nomor 5111. Manfaatkan program pesta kuota Telkomsel sebaik-baiknya selama masa program ini masih berlangsung.

Baca Juga :

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button